HUBUNGAN ANTARA PEMBELAJARAN DARING DENGAN KEMANDIRIAN BELAJAR SISWA KELAS VI SDN LANBAU 02

Amini, Alfatia (2021) HUBUNGAN ANTARA PEMBELAJARAN DARING DENGAN KEMANDIRIAN BELAJAR SISWA KELAS VI SDN LANBAU 02. Skripsi thesis, Universitas Djuanda Bogor.

[img]
Preview
Text
HALAMAN JUDUL.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (397kB) | Preview
[img] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (232kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (510kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (677kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (412kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (303kB)
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (4MB) | Preview

Abstract

ABSTRAK Alfatia Amini. NIM: H.1710148 Hubungan antara Pembelajaran Daring Dengan Kemandirian Belajar Siswa Kelas VI SDN Lanbau 02. Skripsi Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Djuanda Bogor. 2021. Pandemik Covid-19 merupakan salah satu faktor perubahan proses pendidikan dan pembelajaran di Sekolah Dasar. Kebijakan pembelajaran daring menjadi permasalahan tersendiri baik dari guru maupun siswa. Berdasarkan temuan masalah di lapangan, kurang rasa percaya diri siswa ketika menjawab pertanyaan, siswa tidak berani mengemukakan pendapat, dan terdapat siswa yang menyalin tugas temannya menjadi alasan dilakukannya penelitian ini. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara pembelajaran daring dengan kemandirian belajar siswa kelas VI SDN Lanbau 02 Kecamatan Citeureup Kabupaten Bogor, Jawa Barat. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan teknik korelsi. Jumlah responeden sebanyak 63 siswa, data yang dikumpulkan menggunakan angket pembelajaran daring dan angket kemandirian belajar. Hasil dari penelitian ini yaitu diperoleh nilai r hitung sebesar 0,540 dan dibandingkan dengan nilai r tabel df 61 adalah 0,2091. Maka, nilai r hitung > r tabel atau 0,540 > 0,2091, hasil tersebut menunjukkan bahwa terdapat hubungan antara pembelajaran daring dengan kemandirian belajar siswa. Maka, penelitian ini memberikan kesimpulan bahwa terdapat hubungan yang positif antara pembelajaran daring dengan kemandirian belajar siswa kelas VI SDN Lanbau 02 Kecamatan Citeureup Kabupaten Bogor, Jawa Barat. Kata kunci: Pembelajaran Daring, Kemandirian Belajar, Pandemik Covid-19.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Pembelajaran Daring, Kemandirian Belajar, Pandemik Covid-19.
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Mr Admin Perpustakaan
Date Deposited: 10 May 2022 02:20
Last Modified: 10 May 2022 02:20
URI: http://repository.unida.ac.id/id/eprint/1960

Actions (login required)

View Item View Item