IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PENATAAN PEDAGANG KAKI LIMA OLEH SATUAN POLISI PAMONG PRAJA PADA PASAR PESANGGRAHAN KOTA ADMINISTRASI JAKARTA SELATAN

Sumarno, Ono (2021) IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PENATAAN PEDAGANG KAKI LIMA OLEH SATUAN POLISI PAMONG PRAJA PADA PASAR PESANGGRAHAN KOTA ADMINISTRASI JAKARTA SELATAN. Thesis thesis, Universitas Djuanda Bogor.

[img]
Preview
Text
HALAMAN JUDUL.pdf

Download (270kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (224kB) | Preview
[img] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (134kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (404kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (182kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (553kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (81kB)
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (102kB) | Preview

Abstract

Ano Sumarno, Program Studi Ilmu Administrasi Publik, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Djuanda, 2020. Implementasi Kebijakan Penataan Pedagang Kaki Lima Oleh Satpol PP di Pasar Pesanggrahan Kota Administrasi Jakarta Selatan. Pembimbing I, Drs. R. Akhmad Munjin, M.Si. Pembimbing II, Dra. Ginung Pratidina, M.Si. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan penataan pedagang kaki lima (PKL) di pasar Pesanggrahan Kota Administrasi Jakarta Selatan, kemudian untuk mengetahui kendala-kendala yang dihadapi dan upaya Pemerintah Provinsi DKI jakarta dalam mengatasi kendala-kendala penataan PKL. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif. Subjek penelitian ditentukan dengan cara purposive. Data diperoleh dengan wawancara, dokumentasi dan pengamatan. Teknis analisis data digunakan teknik induktif. Teori implementasi kebijakan yang digunakan adalah teori menurut George C. Edward ada empat dimensi implementasi kebijakan yang digunakan dalam penelitian ini yaitu Komunikasi, Sumber daya, Sikap Pelaksana dan Struktur birokrasi. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa implementasi kebijakan penataan pedagang kaki lima di Pasar Pesanggrahan adalah baik dengan rataan nilai 4,44 pada unsur petugas dan 3,59 pada unsur pedagang, Dan analisis dari variabel tersebut menunjukan bahwa kebijakan penataan Pedagang Kaki Lima di Pasar Pesanggrahan merupakan bagian dari kebijakan pembangunan Kota Administrasi Jakarta Selatan. Kebijakan penataan pedagang kaki lima di lakukan oleh Pemerintah Kota Administrasi Jakarta Selatan dalam rangka untuk mewujudkan kota yang tertib, bersih, aman dan nyaman sesuai dengan rencana Tata Ruang. Dalam penataan Pedagang Kaki Lima di Pasar Pesanggrahan melalui instansi terkait telah melakukan berbagai upaya penertiban terhadap pedagang kaki lima di kota Administrasi Jakarta Selatan.

Item Type: Thesis (Thesis)
Uncontrolled Keywords: Implementasi Kebijakan, Penataan, Pedagang Kaki Lima
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HJ Public Finance
J Political Science > J General legislative and executive papers
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Politik (FISIP) > Administrasi Publik
Depositing User: Mr Admin Perpustakaan
Date Deposited: 12 Jan 2023 02:28
Last Modified: 12 Jan 2023 02:28
URI: http://repository.unida.ac.id/id/eprint/2650

Actions (login required)

View Item View Item