ANALISIS STRUCTURE, CONDUCT, PERFORMANCE (SCP) DAN RISIKO RANTAI PASOK BUAH PEPAYA CALIFORNIA (Carica papaya L.) DI PASAR TRADISIONAL KOTA BOGOR

ZUHER, VIGIA MARFU’AH (2020) ANALISIS STRUCTURE, CONDUCT, PERFORMANCE (SCP) DAN RISIKO RANTAI PASOK BUAH PEPAYA CALIFORNIA (Carica papaya L.) DI PASAR TRADISIONAL KOTA BOGOR. Diploma thesis, Universitas Djuanda.

[img]
Preview
Text
JUDUL.pdf

Download (162kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (169kB) | Preview
[img] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (236kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (268kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (281kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (267kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (291kB)
[img] Text
BAB VI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (122kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (163kB)

Abstract

VIGIA MARFU’AH ZUHER. A.1610343. Analisis Structure, Conduct, Performnence (SCP) dan Risiko Rantai Pasok Pepaya California (carica papaya L.) di Pasar Tradisional Kota Bogor. Di bawah bimbingan Himmatul Miftah dan Arti Yoesdiarti. Pepaya California merupakan jenis Pepaya yang banyak disukai oleh konsumen. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis stuktur, perilaku, kinerja pasar dan risiko rantai pasok beserta mitigasinya. Data yang diambil adalah data primer melalui wawancara langsung dengan bantuan kuisioner dan sekunder diperoleh dari literatur. Hasil penelitian menunjukan struktur pasar yang terbentuk di tingkat pedagang pengumpul desa dan pedagang besar adalah monopolistik dan di tingkat pedagang pengecer oligopoli. Lembaga pemasaran yang terlibat lemah dalam penentuan harga. Terdapat empat saluran pemasaran yang terbentuk. Saluran I Pedagang pengumpul desa Jember-pedagang besar Kramat Jati-pedagang pengecer Pasar Tradisional Kota Bogor - konsumen akhir, saluran II Pedagang pengumpul desa Malang - pedagang besar Kramat Jati - pedagang pengecer Pasar Tradisional Kota Bogor - konsumen akhir, saluran III Pedagang pengumpul desa Cianjur – pedagang besar kramat jati – pedagang pengecer Pasar Tradisional Kota Bogor – konsumen akhir dan saluran IV Pedagang pengumpul desa Sukabumi – pedagang pengecer Pasar Tradisional Kota Bogor – konsumen akhir. Nilai marjin pemasaran dan farmer’s share pada analisis kinerja pasar menunjukan saluran pemasaran III merupakan saluran yang memiliki marjin pemasaran terendah yaitu Rp. 5.500,00 dan farmer’s share paling tinggi yaitu 45%. Hasil analisis risiko rantai pasok dengan pendekatan enterprise risk management menunjukan risiko paling tinggi adalah tidak terjual saat penjualan di tingkat pedagang besar dan risiko paling besar yang diterima pedagang pengecer saat penjualan yaitu susut bobot, rusak fisik dan tidak terjual. Kata Kunci : Pepaya california, struktur, perilaku, kinerja, dan risiko rantai pasok

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
Divisions: Fakultas Pertanian (FAPERTA) > Agribisnis
Depositing User: Mr Admin Perpustakaan
Date Deposited: 11 Nov 2021 04:33
Last Modified: 11 Nov 2021 04:33
URI: http://repository.unida.ac.id/id/eprint/1250

Actions (login required)

View Item View Item