MENINGKATKAN HASIL BELAJAR BAHASA INDONESIA MELALUI PENGGUNAAN METODE EVERYONE IS TEACHER HERE PADA SISWA KELAS IV SDN 2 CISAAT

Efriyamto, Sandi (2023) MENINGKATKAN HASIL BELAJAR BAHASA INDONESIA MELALUI PENGGUNAAN METODE EVERYONE IS TEACHER HERE PADA SISWA KELAS IV SDN 2 CISAAT. Thesis thesis, Universitas Djuanda Bogor.

[img] Text
Halaman Depan.pdf

Download (322kB)
[img] Text
Abstrak.pdf

Download (89kB)
[img] Text
BAB 1.pdf
Restricted to Registered users only

Download (198kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (424kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (225kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (401kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (88kB)
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (188kB)

Abstract

Penelitian ini merupakan studi tindakan kelas yang bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar bahasa indonesia, penelitian ini dilakukan di SDN 2 Cisaat Kecamatan Cicurug Kabupaten Sukabumi. Kegiatan penelitian ini dimulai dari bulan agustus sampai dengan bulan nopember 2020. Jenis penelitian yang digunakan adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Subjek penelitian ini adalah peserta didik kela IV SDN 2 Cisaat yang berjumlah 32 peserta didik yang terdiri dari 22 siswa laki-laki dan 10 siswa perempuan. Metode yang digunakan dalam melakukan penelitian ini adalah metode siswa aktif yaitu metode everyone is teacher here. Tujuan dari penelitian ini untuk meningkatkan hasil belajar bahasa indonesia melalui penggunaan metode everyone is teacher here dikelas IV SDN 2 Cisaat penelitian dilakukan melalui prasiklus, siklus I dan II. Setiap siklus terdiri yaitu perencanaan, pelaksanaan, pengamatan dan refleksi. Melalui tahapan tersebut penelitian berjalan sesuai dengan yang diharapkan, selama proses penelitian berlangsung siswa terlibat aktif dalam kegiatan-kegiatan pembelajaran dikelas karena bagi mereka pembelajaran menggunakan metode yang menyenangkan membuat mereka antusias dalam mengikuti kegiatan pembelajaran. Dengan diterapkannya metode everyone is teacher here ini para siswa lebih tertarik lagi dalam kegiatan pembelajaran bahasa indonesia. Sehingga hasil penelitian menunjukan bahwa melalui metode everyone is teacher here terjadi peningkatan hasil belajar peserta didik yaitu pada observasi awal nilai rata-rata peserta didik 55,3 dengan ketuntasan 21,8% dari 32 peserta didik, kemudian ketuntasan siklus 1 sebesar 75% dengan nilai rata-rata peserta didik 68,9% dari 32 peserta didik. Sedangkan ketuntasan pada siklus 2 sebesar 87,5% dengan nilai rata-rata peserta didik 76 dari 32 peserta didik. Hasil berdasarkan temuan dalam penelitian ini, peneliti berkesimpulan bahwa metode everyone is teacher here dapat meningkatkan hasil belajar pada mata pelajaran bahasa indonesia.

Item Type: Thesis (Thesis)
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education
L Education > LC Special aspects of education
Divisions: Fakultas Agama Islam dan Pendidikan Guru (FAIPG) > Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD)
Depositing User: Mr Admin Perpustakaan
Date Deposited: 24 Nov 2023 02:24
Last Modified: 24 Nov 2023 02:24
URI: http://repository.unida.ac.id/id/eprint/3957

Actions (login required)

View Item View Item