Implementasi Publikasi Karya Ilmiah (Skripsi) Mahasiswa pada Institutional Repository (IR) di Perpustakaan Universitas Djuanda Bogor

Amajida, Ahmad Ghazi (2023) Implementasi Publikasi Karya Ilmiah (Skripsi) Mahasiswa pada Institutional Repository (IR) di Perpustakaan Universitas Djuanda Bogor. -.

[img] Text
Artkel Ilmiah - Ahmad Ghazi Amajida (Final).pdf

Download (347kB)
[img] Text
Turnitin Artkel Ilmiah - Ahmad Ghazi Amajida (Final).pdf.pdf

Download (2MB)

Abstract

Publikasi skripsi merupakan upaya dalam menyampaikan sumber pengetahuan yang dihasilkan Universitas Djuanda, diharapkan mampu menjadi referensi dalam proses penyusunan skripsi mahasiswa di lingkungan Universitas Djuanda Bogor. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui kebijakan apa saja yang menjadi landasan dilakukannya implementasi publikasi karya ilmiah (skripsi) mahasiswa, serta untuk mengetahui proses apa saja yang dilakukan dalam publikasi dan kendala apa saja yang muncul dalam proses publikasi skripsi pada institutional repository (IR) di Perpustakaan Universitas Djuanda Bogor. Desain penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis metode deskriptif. Teknik pengumpulan data menggunakan metode wawancara, observasi dan analisis dokumen. Hasil penelitian penelitian ini menujukan bahwa permenristek dikti nomor 50 tahun 2018 tentang publikasi karya ilmiah di perguruan tinggi menjadi landasan Universitas Djuanda menurutkan SK Rektor no.2 tahun 2019 tentang publikasi karya ilmiah pada portal repository.unida.ac.id di lingkungan Universitas Djuanda Bogor. Aspekaspek penting dalam proses publikasi adalah sumber daya pustakawan sebagai administrator dalam mengelola semua proses publikasi berkas skripsi mahasiswa. Kurangnya tenaga ahli, kurangnya kelengkapan pada berkas skripsi, serta belum adanya sosialisasi koordinasi unggah mandiri menjadi hambatan dalam proses publikasi skripsi.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Institutional Repository, Publikasi Karya Ilmiah, Skripsi Mahasiswa.
Subjects: P Language and Literature > PN Literature (General)
P Language and Literature > PN Literature (General) > PN0441 Literary History
Z Bibliography. Library Science. Information Resources > Z665 Library Science. Information Science
Z Bibliography. Library Science. Information Resources > Z719 Libraries (General)
Z Bibliography. Library Science. Information Resources > ZA Information resources
Z Bibliography. Library Science. Information Resources > ZA Information resources > ZA4050 Electronic information resources
Z Bibliography. Library Science. Information Resources > ZA Information resources > ZA4450 Databases
Depositing User: Mr Admin Perpustakaan
Date Deposited: 29 Aug 2024 05:17
Last Modified: 29 Aug 2024 05:17
URI: http://repository.unida.ac.id/id/eprint/4323

Actions (login required)

View Item View Item