PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN LOKASI TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PADA KEDAI FALSAFAH NGOPI CIHERANG PONDOK BOGOR

Ria, Anastasia Mince (2023) PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN LOKASI TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PADA KEDAI FALSAFAH NGOPI CIHERANG PONDOK BOGOR. Thesis thesis, Universitas Djuanda Bogor.

[img] Text
Halaman Judul.pdf

Download (228kB)
[img] Text
Abstrack.pdf

Download (7kB)
[img] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (249kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (704kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (793kB)
[img] Text
BAB Iv.pdf
Restricted to Registered users only

Download (877kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (284kB)
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (179kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas pelayanan dan lokasi secara simultan dan parsial terhadap kepuasan konsumen. Populasi dalam penelitian ini adalah konsumen kedai Falsafah. Pengambilan sampel berjumlah 100 responden dengan teknik purposive sampling. Jenis penelitian adalah deskriptif dan verifikatif.. Analisis data menggunakan regresi linear berganda. Hasil penelitian menunjukan kualitas pelayanan (X1) dan lokasi (X2) berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan konsumen (Y). lokasi berpengaruh dominan dan signifikan terhadap kepuasan konsumen. Kepuasan konsumen dapat ditingkatkan melalui kualitas pelayanan dan lokasi. Kata Kunci: Kualitas Pelayanan, Lokasi, dan Kepuasan Konsumen

Item Type: Thesis (Thesis)
Uncontrolled Keywords: Kualitas Pelayanan, Lokasi, dan Kepuasan Konsumen
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Fakultas Ekonomi (FE) > Manajemen
Depositing User: Mr Admin Perpustakaan
Date Deposited: 03 Oct 2023 01:58
Last Modified: 03 Oct 2023 02:09
URI: http://repository.unida.ac.id/id/eprint/3402

Actions (login required)

View Item View Item