KARAKTERISTIK FISIK DAN KADAR AIR CABAI MERAH KERITING SEGAR (Capcisum annum L) DENGAN VARIASI KONDISI DAN KEMASAN PENYIMPANAN

Khoirunnisa, Khoirunnisa (2023) KARAKTERISTIK FISIK DAN KADAR AIR CABAI MERAH KERITING SEGAR (Capcisum annum L) DENGAN VARIASI KONDISI DAN KEMASAN PENYIMPANAN. Thesis thesis, Universitas Djuanda Bogor.

[img] Text
cover.pdf

Download (195kB)
[img] Text
abstrack.pdf

Download (796kB)
[img] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (34kB)
[img] Text
BAB Ii.pdf
Restricted to Registered users only

Download (141kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (267kB)
[img] Text
BAB Iv.pdf
Restricted to Registered users only

Download (370kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (30kB)
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (149kB)

Abstract

Cabai merah keriting (Capsicum annum L) merupakan salah satu tanaman hortikultura yang banyak dibudidayakan oleh masyarakat Indonesia. Cabai merupakan komoditas pertanian yang mudah rusak sehingga tidak dapat disimpan untuk waktu yang lama. Salah satu upaya untuk memperpanjang masa simpan yaitu dengan mengkombinasikan kondisi dan kemasan penyimpanan. Penelitian ini bertujuan untuk mempelajari pengaruh variasi penyimpanan kondisi ruang (T:30-35°C, RH 40-53%), kondisi kulkas (T: 10-15°C, RH 45-65%), dan Controlled Atmosphere Storage (CAS, T: 13°C, O2: 5%, CO2: 0,031% RH: 85-90%) dan kemasan kardus, plastik PP (PolyPropylen) dan keranjang terbuka terhadap kadar air, warna merah (a), kekerasan dan susut bobot cabai merah keriting. Penyimpanan ini dilakukan selama 30 hari. Penelitian ini menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) 2 faktor yaitu kemasan (keranjang terbuka, kardus dan plastik PP) dengan kondisi (CAS, kulkas dan ruang). Data hasil pengukuran dianalisis menggunakan ANOVA dan analisis lanjutan DMRT. Hasil uji menunjukkan bahwa kadar air yang stabil ada pada keranjang terbuka dengan kondisi CAS sebesar 86,58%. Pada uji kekerasan cabai dengan penyimpanan kondisi CAS lebih sedikit penurunan dibandingkan dengan kondisi kulkas dan ruang, untuk warna merah (a) pada hari ke-30 yang paling cerah pada kemasan kardus kondisi kulkas yaitu 36,61 serta pada susut bobot yang memiliki hasil terbaik ada pada penyimpanan dengan kondisi CAS. Kata kunci: Cabai merah keriting, Controlled Atmosphere Storage (CAS), kulkas, ruang, kemasan penyimpan.

Item Type: Thesis (Thesis)
Uncontrolled Keywords: Cabai merah keriting, Controlled Atmosphere Storage (CAS), kulkas, ruang, kemasan penyimpan.
Subjects: Q Science > Q Science (General)
Q Science > QR Microbiology
T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Pangan Halal (FIPHAL) > Teknologi Pangan
Depositing User: Mr Admin Perpustakaan
Date Deposited: 06 Nov 2023 02:16
Last Modified: 06 Nov 2023 02:16
URI: http://repository.unida.ac.id/id/eprint/3833

Actions (login required)

View Item View Item